Resep Susu Kedelai
Bahan
- 1 kg Kedelai
- 1/2 Gula Pasir
- 1 sendok makan Garam
- 3 Daun Pandan
- 1 sendok teeh esens stroberi (bisa diganti sirup)
Cara Membuat Susu Kedelai
- Pilih kedelai yang bagus dan buang kedelai cacat agar susu tidak berbau. Cuci sampai bersih. Tiriskan. Taruh di wadah atau ember.
- Rebus 1 liter air hingga mendidih. Tuangkan ke dalam kedelai. Biarkan semalaman.
- Blender kedelai dengat sedikit air hasil rendaman.
- Jika sudah diblender semuanya lalu tuangkan air sisa rendaman semalam. aduk rata.
- Saring.
- Rebus kembali hasil saringan lalu masukkan gula, garam.daun panda dan teeh esens stroberi, tunggu hingga mendidih. angkat.
- Biarkan hingga dingin
- Susu kedelai siap diminum.
0 komentar:
Posting Komentar